Minggu, 26 Agustus 2012

Daftar Nama Domain Name System

Salah satu bagian yang akan kita tuliskan pada URL adalah host atau IP. Host merupakan suatu teks yang akan membawa kita ke alamat host yang kita tuju lewat suatu fasilitas yang disebut DNS (Domain Name System).

Jika kita mengakses alamat web tertentu, misalnya : www.google.com, maka yang disebut www adalah nama host-nya, google adalah namanya dan .com adalah domainnya. Jadi secara skematis host dapat dituliskan :

Nama_host.nama.domain

Beberapa nama domain name system yang perlu kita kenal adalah seperti di bawah ini :

.com/.co = organisasi komersial

.edu = lembaga pendidikan

.gov/.go = lembaga pemerintah

.mil = lembaga kemiliteran

.int = organisasi internasional

.net = penyelenggara jaringan internet/server

.org = organisasi umum

.id = organisasi komputer indonesia

.us = organisasi komputer amerika

.uk = organisasi komputer inggris

.jp = organisasi komputer jepang

.au = organisasi komputer australia

.at = organisasi komputer austria

.tw = organisasi komputer taiwan

.su = organisasi komputer uni soviet

.se = organisasi komputer swedia

.ru = organisasi komputer rusia

.be = organisasi komputer belgia

.ca = organisasi komputer kanada

.ch = organisasi komputer swiss

.cz = organisasi komputer checna

.il = organisasi komputer israel

0 comments:

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best WordPress Themes